Grobogan - Dengan dilaksanakannya program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD)  menjadikan desa semakin maju dan mandiri, sehingga kehidupan masyarakat semakin sejahtera.
"Sarana dan prasarana serta fasilitas umum untuk memenuhi kebutuhan dasar seperti MCK, Poskamling serta mushola semakin baik kondisinya," kata Dandim 0717/Purwodadi Letkol Arh Jan Piter Gurning saat meninjau lokasi TMMD. Rabu (5/7).
Pada TMMD ini, sasaran fisik berupa pembangunan infrastruktur yang akan menjadi faktor yang sangat penting dalam menunjang perekonomian masyarakat menuju desa yang maju dan mandiri,"tandas Dandim.

0 komentar:

Post a Comment

 
Top
close